banner ads banner ads banner ads banner ads banner ads

Tulang Buatan dari Rotan

Saturday, May 1, 2010

Mimpi untuk membuat tulang manusia buatan mungkin akan terwujud dalam beberapa tahun kedepan. Hal ini didasarkan pada fakta bahwa para peneliti di Italy kini tengah mengembangkan sebuah proyek, yakni mengubah rotan menjadi tulang.


Rotan ditengarai memiliki kemiripan dengan tulang manusia. Rotan memiliki jaringan yang hampir mirip dengan jaringan-jaringan pada tulang manusia.Menurut berita di BBCnews, di laboratorium bioceramics Istecdi Faenza, Italia. Beberapa domba telah dicoba memakai tulang rotan ini.

Prosesnya dimulai dari memotong-motong rotan yang masih panjang ke ukuran yang sudah ditentukan. Kemudian, setelah itu masih juga dipotong sampai menjadi potongan kecil agar bisa diproses secara kimia. Setelah itu rotan dipanaskan dan dengan cara tertentu karbon dan kalsium ditambahkan.

Rotan tersebut kemudian dipanaskan lagi dalam mesin yang berbentuk seperti oven.Kemudian, larutan fosfat ditambahkan. Setelah 10 hari, rotan tersebut berubah menjadi materi yang mirip tulang.

Team peneliti yang dipimpin oleh Dr. Anna Tampieri menyatakan bahwa tulang rotan ini sangat menjajikan. Dari hasil sinar X, tulang yang ditanamkan di tubuh domba, setelah beberapa bulan ternyata bisa menyatu dengan tulang aslinya.


Baca Artikel Menarik Lainnya



Bisnis Online



0 comments:

Bagaimana Pendapat Kamu?


Tulis Komentar Kamu disini dengan sopan dan bukan spam tentunya. Kamu bisa Log in ke akun kamu untuk berkomentar, atau Kamu bisa berkomentar sebagai tamu dengan mengisi Nama dan URL atau boleh juga tanpa Identitas (anonymous).

Thanks for visiting my blog :)

Baca-Baca Lagi Yuuk

Artikel Terpopuler

Random Template

Tips Facebook

Berita Sepak Bola

Unik

Download Dari Azys Media

Recent News

Tips Azys Media

  © Blogger templates Newspaper by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP